Samsung Galaxy Tab S2 (8.0) ini memiliki banyak fitur menarik yang mampu membuat para pecinta smartphone beralih pada jenis smartphone canggih yang satu ini. Desain bodinya yang sangat elegan tersebut juga membuat para pemuda lebih memilih smartphone ini sebagai alat komunikasi yang sangat unggul untuk digunakan. Bagi anda yang sudah penasaran dan ingin tahu lebih banyak mengenai kelebihan dan kekurangan Samsung Galaxy Tab S2 (8.0) maka langsung saja simak ulasan yang ada di bawah ini.
Kelebihan Dan Kekurangan Samsung Galaxy Tab S2 8.0
Kelebihan Samsung Galaxy Tab S2 (8.0)
- Memiliki ukuran lebar layar yang luas yaitu mencapai 8 inchi sehingga membuat para penggunanya lebih nyaman ketika sedang mengoperasikannya.
- Layar sudah dilengkapi dengan tipe Super AMOLED yang berarti bahwa smartphone ini didukung oleh jenis layar terbaik.
- Layar memiliki resolusi yang besar yaitu 1536 x 2048 pixel serta dengan kerapatan layar 320 ppi membuat smarphone ini memiliki tampilan layar yang jernih dan fokus.
- Sudah tersedia processor Quad Core 1.9 Ghz serta Quad Core 1.3 Ghz dan juga sudah tersedia RAM berukuran besar yaitu 3 Gb.
- Menggunakan sistem operasi Android Lollipop versi v5.0.2.
- Dilengkapi dengan fitur fingerprint.
- Dibekali dengan memori internal 32 Gb dan 64 Gb serta slot microSD sebesar 128 Gb.
- Didukung dengan konektivitas 4G LTE, WiFi direct, dan WiFi dual band sehingga membuat penggunanya lebih mudah dalam berkomunikasi dan mengakses internet.
- Didukung dengan adanya konektivitas bluetooth sehingga memudahkan para penggunanya dalam menukar data.
- Didukung dengan adanya navigai A GPS dan GLONNAS.
- Menggunakan baterai jenis LI-Ion dengan kapasitas yang sangat besar yaitu 4.000 mAh.
Kekurangan Samsung Galaxy Tab S2 (8.0)
- Layar belum dilengkapi dengan adanya sistem proteksi seperti Corning Gorilla Glass.
- Bobotnya masih berat yaitu mencapai 272 gram.
- Kamera masih lemah yaitu hanya 8 Mp dan 2.1 Mp sehingga membuat hasil jepretan masih tergolong standart.
- Jenis baterai masih non removable.
- Harga jual tidak bersahabat karena smartphone ini dibanderol dengan harga mencapai Rp. 7 juta rupiah.
Untuk harga cek di halaman : Spesifikasi dan Harga Samsung Galaxy Tab S2
Itulah informasi yang dapat anda ketahui mengenai kelebihan dan kekurangan Samsung Galaxy Tab S2 (8.0). Karena smartphone ini hadir dengan berbagai macam fitur yang sangat unggul dan menarik maka membuat harga jualnya pun juga menjadi mahal yaitu mencapai Rp. 7 juta rupiah. Dan ternyata harga tinggi tersebutlah yang menjadi salah satu dari kelemahan yang dimiliki dari smartphone jenis ini. Kini dengan adanya ulasan diatas tersebut tentunya anda dapat menentukan apakah jenis smartphone tersebut adalah sesuatu yang anda cari selama ini atau bukan.
Lihat artikel sebelumnya : Kelebihan dan Kekurangan Samsung Galaxy Tab A with S Pen