Galaxy Note 10.1 yang dikeluarkan oleh samsung memiliki beberapa tipe, dan salah satunya adalah samsung galaxy note 10.1 GT-N8000. Produk ini merupakan salah satu produk terbaru dari samsung yang didesain dengan desain yang elegan dan simple. Software yang dimiliki oleh samsung ini sangat eksklusif. RAM yang dimiliki oleh produk ini 2 GB dengan penyimpanan internal yang tinggi. Ada tiga jenis penyimpanan internal yang dimiliki oleh produk ini yaitu 16 GB, 32 GB, dan 64 GB. Layar display yang dimiliki oleh produk ini juga cukup lebar sehingga anda akan merasa puas ketika anda melihat video, film, maupun bermain game. Untuk lebih jelas mengenai Kelebihan dan Kekurangan Samsung Galaxy Note 10.1, anda dapat melihat review dibawah ini sebelum anda menentukan pilihan anda.
Kelebihan dan Kekurangan Samsung Galaxy Note 10.1
Kelebihan Samsung Galaxy Note 10.1
- Kelebihan yang pertama adalah produk ini memiliki jaringan GSM yang dapat digunakan untuk mengirim sms dan untuk melakukan panggilan.
- Memiliki kamera depan dengan ukuran 1.9 MP yang dapat digunakan untuk berselfie dan melakukan video call dengan kualitas gambar yang bagus.
- Memiliki kamera belakang yang berukuran 5 MP yang dilengkapi dengan LED Flash dan Autofocus yang menghasilkan gambar dengan kualitas bagus.
- RAM dengan ukiran 2 GB yang dapat digunakan untuk multitasking secara mudah.
- Produk ini memiliki chipset Exynos 4412.
- Menggunakan prosesor yang canggih yaitu quad core atau prosesor empat inti yang memiliki kecepatan 1,4 Ghz.
- Memiliki slot untu memori eksternal yaitu MicroSd mencapai 64 GB.
- Memiliki memori internal dengan ukuran besar dan terdiri dari toga jenis yaitu 16 GB, 32 GB, dan 32 GB.
- Memiliki layar display dengan lebar 10.0 inci.
- Memiliki akses internet GPER, EDGE, dan 3G HSDPA.
- Memiliki fitur bluetooth v4, wifi hotspot, dan GPS yang digunakan untuk mendukung GLONASS dan A-GPS.
- Memiliki USB dengan USB OTG yang digunakan untuk membaca flashdisk.
- Memiliki S pen atau pensil Stylus yang digunakan untuk menggambar dan menulis pada layar display secara langsung.
- Produk ini juga dilengkapi dengan fitur infrared yang digunakan sebagai remote control yang mendukung perangkat multimedia.
- Memiliki baterai dengan kapasitas 7000 mAh.
- Memiliki tiga edisi warna yaitu hitam, putih, dan silver.
Kekurangan Samsung Galaxy Note 10.1
- Menggunakan layar TFT 16M color.
- Tidak menggunakan atau memiliki charger universal USB seperti tablet dan HP pada umumnya, sehingga jika charger rusak harus membeli charger khusus.
- Tidak memiliki fitur Radio FM.
- Body dari tablet ini cukup besar yaitu 600 g yang sehingga memakan tempat yang luas ketika anda ingin membawanya.
Untuk harga cek dihalaman : Spesifikasi Dan Harga Samsung Galaxy Note 10.1
Setelah melihat kelebihan dan kekurangan dari produk ini, anda dapat menentukan pilihan anda. produk ini tergolong produk yang baru yang memiliki harga sekitar 6 juta atau lebih dan harganya mungkin bisa berubah-ubah. Jika anda tertarik dengan produk ini, anda dapat memilihnya sebagai tablet anda.
Lihat artikel sebelumnya : Spesifikasi dan Harga Sony Xperia Z4 Tablet